Kamis

Infrastruktur kebun kayu gamelina

Dilokasi ini akan dibangun infrastruktur untuk dapat ditanami pohon gamelina dan dibuat system pengairan yang terpadu. Pengairan dibuat dengan mempersiapkan instalasi listrik untuk pompa air dan tandon air yang digunakan untuk pengairan lahan. Lokasi tandon air telah dibuat di lokasi yang tinggi, sehingga untuk proses penyiraman cukup dengan menggunakan sistem gravitasi. Areal ini juga telah dibuat bio-degester dari kotoran sapi, sehingga nutrisi tanah bisa dibuat secara organik langsung di lokasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar